Walau Hujan, Warga Tetap Padati Car Free Night Jakarta
JAKARTA (31/12/2019) INFOCARFREEDAY - Seperti tahun-tahun sebelumnya, jelang pergantian tahun baru 2020, Jakarta diguyur hujan sejak sore.
Jalan Thamrin dan Bundaran HI yang menjadi lokasi pelaksanaan Car Free Night pun sampai pukul 8 malam nampak [...] Read more